Pengumuman tak memperpanjang kontrak Handanovic dilakukan di tengah rumor Onana bakal bergabung ke United.
Manajemen Inter Milan resmi mengumumkan tidak mempertahankan Samir Handanovic sebagai bagian dari skuad Nerazzurri di musim 2023/24 setelah menyampaikan salam perpisahan, Rabu (12/7) malam…
Source :Negosiasi Mentok, Inter Milan Tak Perpanjang Kontrak Samir Handanovic